Desain diatas merupaan desain infografis. Desain infografis merupakan desain yang digunakan untuk memberikan informasi dengan didalamnya berisikan alur yang mudah dimengerti dan diterima oleh pembaca. Desain diatas saya buat pada saat saya melakukan pelatihan desain grafis yang di adakan oleh kominfo. Desain diatas merupakan desain infografis yang menjelaskan tatanan baru di masa new normal pada dunia pendidikan. pada desain tersebut terdapat beberapa objek yang menonjol sebagai penekanan pada pembaca yaitu virus corona, peta indonesia yang dikelilingi oleh virus, serta alur tatanan baru pada dunia pendidikan. selain itu terdapat beberapa penjelasan dan pengertian sesuai riset mengenai virus corona.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar